Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #12 – A World of Three Zeros

Juru.Buku #12 : A World of Three Zeros Rendy adalah seorang arsitek, project manager dan sosial enterpreneur. Ia juga dikenal sebagai the founder of Parongpong Recycle and Waste Management, Co-Owner of Burgreens Bandung, and General Manager of Rumah Stroberi organic farm, di Bandung. Rendy juga pendiri Rawhaus pada 2018, sebuah […]
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #9 – Scarcity :Why Having Too Little Means So Much

Juru.Buku #9 : Scarcity :Why Having Too Little Means So Much Scarcity: Why Having Too Little Means So Much (Sendil Mullainathan dan Eldar Shafir, 2013). Juru.Buku Scarcity adalah Hilma Suciandari Lahay, pejalan yang senang bepergian untuk urusan pekerjaan karena di sela-sela jeda bisa membaca buku tentang apa saja. Sudah mengunjungi […]
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #8 – What The Qur’an Meant And Why It Matters

Juru.Buku #8 : What The Qur’an Meant And Why It Matters Knowledge is power. Sharing knowledge is empowering. Pengetahuan akan makin bermanfaat jika makin luas disebarkan. Pengetahuan yang diperbincangkan meningkatkan pemahaman kita terhadap sesama manusia dan lingkungan sekitarnya. Juru.Buku bersama Dwi R. Muhtaman, host #JuruBuku kali ini mengajak seorang tamu, […]
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #7 – Forest Future

Juru.Buku #7 : Forest Future Knowledge is power. Sharing knowledge is empowering. Pengetahuan akan makin bermanfaat jika makin luas disebarkan. Pengetahuan yang diperbincangkan meningkatkan pemahaman kita terhadap sesama manusia dan lingkungan sekitarnya. Juru.Buku #7 akan mengupas buku “FOREST FUTURES: Sustainable pathways for forests, landscapes and people in the Asia-Pacific region, […]