Friday August 2nd, 2024

Halaman DRM #13 – Toko Buku

halaman drm #13 Toko Buku Dwi R. Muhtaman Elif Shafak,  seorang novelis, esais, pembicara publik, ilmuwan politik, dan aktivis keturunan Turki-Inggris, membagikan kisahnya tentang sebuah toko buku.  Shafak yang telah menulis novel dan telah menerbitkan 19 buku itu, pada suatu saat berkunjung ke toko buku.  Sebetulnya toko buku bekas ini […]
Wednesday July 31st, 2024

Halaman DRM #12 – Pemikiran dari Kafe

halaman drm #12 Pemikiran dari Kafe Dwi R. Muhtaman Ia berjalan dengan percaya diri.  Rambutnya gondrong menjuntai.  Ia memilih tempat duduk di pojok.  Mencampakkan tubuhnya yang kecil dan rapuh. Pojok yang mampu menghapus galau dan bising. Voltaire memulai kegiatan intelektualnya.  Voltaire, salah satu pemikir Jaman Pencerahan paling berpengaruh, sering mengunjungi […]
Monday July 29th, 2024

Halaman DRM #11 – Jalan Buku, Jalan Kemajuan Bangsa

halaman drm #11 Jalan Buku, Jalan Kemajuan Bangsa Dwi R. Muhtaman Lima hari sebelum Hari Kemerdekaan Vietnam yang jatuh pada 2 September 2023, saya berkunjung ke Ho Chi Minh City.  Kota dengan sejarah yang keras dan panjang. Kota yang tidak terlepas dari Vietnam sebagai sebuah negara.  Kata “negara” dalam bahasa […]
Monday July 29th, 2024

Halaman DRM #10 – Lemkin

halaman drm #10 Lemkin Dwi R. Muhtaman Pada mulanya adalah Lemkin.  Kini ia hanya diam. Wajahnya yang penuh guratan peta perjalanan menggambarkan dunia yang digelutinya.  Sorot matanya dengan bayangan yang nampak terdampar jauh.  Tak lagi mampu mengalami lagi apa yang pernah dialami dengan amat menyakitkan. Never again. It’s happened again. Genosida di […]