Thursday November 13th, 2025

Sustainability17A #66- Kota Tanpa Mobil

Sustainability 17A #66 Kota Tanpa Mobil  Dwi R. Muhtaman, Sustainability Partner “Kota 15 menit menawarkan sebuah kerangka kerja untuk mengembangkan kota secara lebih merata, dengan menciptakan lingkungan yang lengkap di mana orang dapat hidup dengan lebih sedikit ketergantungan pada mobil.” – Carlos Moreno, Sang pencetus ide Kota 15 Menit. Akhirnya seluruh warga […]
Monday November 3rd, 2025

Halaman DRM #52 -Panama dan Jawa: Dua Kisah Darah di Atas Air dan Darat

halaman drm #52 Panama dan Jawa:   Dua Kisah Darah di Atas Air dan Darat Dwi R. Muhtaman “Progress is often another word for conquest.” — Eduardo Galeano, Open Veins of Latin America (1971) 1 Prolog: Ambisi yang Mengubur Nyawa “Jalan yang kita lewati ini dibuat dari penimbunan material dari penggalian kanal […]
Monday November 3rd, 2025

Halaman DRM #51 -Mayrit: Una Villa Creada

halaman drm #51 Mayrit: Una Villa Creada 1 Dwi R. Muhtaman Madrid, Madrid: namamu adalah teriakanyang menembus abad dan perbatasan,gema kemarahan dan harapanyang tak akan pernah padam dalam ingatan…. — Miguel Hernández (1910-1942), penyair Spanyol yang meninggal dalam penjara Franco. Rona merah matahari pagi menyapu angkasa sisi timur kota tua. […]
Monday October 27th, 2025

Halaman DRM #50 -Doha: Evolusi Kampung Menjelma Kota Global

halaman drm #50 Doha: Evolusi Kampung Menjelma Kota Global Dwi R. Muhtaman Dua dunia bertemu di ruang bandara ini –Satu melesat maju, satu tertambat dalam,Keduanya menghirup udara ber-AC yang sama.…— Brian Aldiss “A Book of Places” (Littlewood Press, 2015). Matahari telah menyelinap pergi.  Jam menunjukkan pukul 22.15 waktu setempat.  Dalam beberapa […]