Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #29 – Melacak Jejak Telinga Panjang

Juru.Buku #29 : Melacak Jejak Telinga Panjang Buku Melacak Jejak Telinga Panjang berkisah tentang pengalaman Ati Bachtiar saat Melacak Jejak Pewaris Budaya Telinga Panjang yang menjadi definisi kecantikan dan Jati diri wanita Dayak selama berabad-abad. Tradisi telinga panjang menjadi salah satu tradisi unik yang dimiliki oleh Suku Dayak. Saat ini […]
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #22 – Martabat Petani Hutan

Juru.Buku #22 : Martabat Petani Hutan Buku ini menceritakan tentang perjalanan berbagai pihak dalam mengindrai fenomena sosial terkait jejak martabat petani hutan yang tercerabut dan terkubur selama 279 tahun Sebuah proses lika-liku menemukenali dan membangun komunikasi antar pihak yang haru biru. #remarkasia #jurubuku #martabatpetanihutan #22
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #21 – Filsafat Sains, Intelektualisme, dan Riset Untuk Perubahan

Juru.Buku #21 : Filsafat Sains, Intelektualisme, dan Riset Untuk Perubahan Buku ini menanamkan karakter, kebaruan, dan perspektif sains ke depan. Pemikiran kritis, reflektif, gigih melakukan riset, dan setia pada kebenaran ilmiah adalah keharusan. #remarkasia #jurubuku #21
Thursday January 18th, 2024

Juru Buku #9 – Scarcity :Why Having Too Little Means So Much

Juru.Buku #9 : Scarcity :Why Having Too Little Means So Much Scarcity: Why Having Too Little Means So Much (Sendil Mullainathan dan Eldar Shafir, 2013). Juru.Buku Scarcity adalah Hilma Suciandari Lahay, pejalan yang senang bepergian untuk urusan pekerjaan karena di sela-sela jeda bisa membaca buku tentang apa saja. Sudah mengunjungi […]