Tuesday August 5th, 2025

Sustainability17A #62-Menjalin Kembali Kekuatan Kolaborasi Ekspedisi LATIN ke Kuningan dan Garut Sebuah Catatan Ekspedisi

Sustainability 17A #62 Menjalin Kembali Kekuatan KolaborasiEkspedisi LATIN ke Kuningan dan GarutSebuah Catatan Ekspedisi1 Dwi R. Muhtaman, Sustainability Partner  “Saya ingin membangkitkan kesadaran anak muda desa agar tidak melulu memimpikan kehidupan kota. …, kampung pun bisa memberi masa depan.” Samsul, pemilik dan pengelolaKafe  Es Kopian, Majalengka Sosial Forestri 2045 Kabupaten Kuningan […]
Tuesday August 5th, 2025

Sustainability17A #61-Kopi, Social Forestry dan Karbon di Indonesia

Sustainability 17A #61 Kopi, Social Forestry dan Karbon di Indonesia Dwi R. Muhtaman, Sustainability Partner  “Saya mengukur hidup saya dengan sendok kopi.” T.S. Eliot, penyair Antony Wild dan Kopi Luwak Masih ingat kehebohan kopi pada 2013? Dunia dikejutkan karena hadirnya kopi luwak (civet coffee) yang harganya selangit. Kopi itu dipungut dari kotoran […]
Tuesday June 17th, 2025

Sustainability17A #60-Meramban, Merawat Kedekatan dengan Alam Liar

Sustainability 17A #60 Meramban, Merawat Kedekatan dengan Alam Liar Dwi R. Muhtaman, Sustainability Partner “Alam iku dadi lumbunging urip.”(Alam adalah lumbung kehidupan).1 “Hamemayu hayuning jagad.”(Menjaga dan memperindah dunia).2 Udara sejuk menyergap.  Angin gunung tak henti mengusap sekujur tubuh. Bukit-bukit seperti menari.  Mempertontonkan beragam jenjang kanopi: dari yang rendah hingga tinggi.  Dari […]
Tuesday June 3rd, 2025

Sustainability17A #59-Konspirasi Belanja: Waste More, Lie More, Control More

Sustainability 17A #59 Konspirasi Belanja: Waste More, Lie More, Control More Dwi R. Muhtaman,  Sustainability Partner “Kita tahu seperti apa dunia saat ini:kekacauan iklim, bahan kimia beracun di dalam tubuh setiap orang di planet ini —termasuk bayi yang baru lahir,ketimpangan sosial yang semakin parah,hutan dan air bersih yang menghilang,meningkatnya isolasi […]