Saya tidak berbicara tentang sosial forestri dalam pengertian sempit. Saya membincangkan tentang sosial forestri dalam wilayah yang megah, grande, kosmik.
Monday September 6th, 2021
Published by Dwi Muhtamanat Monday September 6th, 2021
Manusia adalah makhluq yang sepenuhnya menggantungkan hidupnya pada ekosistem alam. Alam menyediakan segala kebutuhan manusia. Dan itu telah terjadi sejak Homo sapiens hadir di bumi, 200.000 tahun lalu.
Monday September 6th, 2021
Published by Dwi Muhtamanat Monday September 6th, 2021
Kita tahu hari-hari ini dunia seolah berhenti. Sejumlah rencana dan kemajuan runtuh dalam sekejap. Serbuan makhluk kecil yang tidak kasat mata itu mengubah banyak hal: Covid-19. UNDP (2021) mengeluarkan dua laporan tentang dampak Covid-19 terhadap pencapaian SDGs.
Friday June 11th, 2021
Published by Dwi Muhtamanat Friday June 11th, 2021
Pada suatu pagi Joy Buolamwini penasaran. Dia menemukan sesuatu yang ganjil. Aplikasi face recognition (pengenalan wajah) yang dipasang di kamera dan bertengger di atas monitor komputernya tidak mempu mendeteksi wajahnya.