Isu karbon saat ini tengah menjadi sorotan, sejak perubahan iklim menjadi perbincangan hangat pada level global sampai dengan nasional, Penghitungan biomassa dan karbon merupakan salah satu langkah penting yang harus diketahui dan dipahami dalam kegiatan atau proyek yang berkaitan dengan upaya-upaya mitigasi perubahan iklim. Pada sektor kegiatan berbasis lahan seperti kehutanan, perkebunan, dan pertanian dalam konteks manajemen sumber daya alam dan lingkungan memerlukan pendekatan perhitungan biomassa dan karbon terutama untuk menilai jasa lingkungan, risiko, maupun dinamika yang terjadi pada bentang alam/lahan secara terukur.
Pelatihan ini diharapkan mampu memberikan pemahaman dan informasi dasar untuk memahami metode kuantifikasi karbon baik dari sudut pandang multidisiplin maupun metode standard yang harus diadopsi dalam kegiatan proyek karbon. Mengingat kapasitas sumber daya manusia merupakan salah satu kunci untuk mereduksi ketidakpastian (error) dalam mengkuantifikasi karbon baik dari komponen emission factor maupun data activity. Maka sumber daya manusia yang handal, baik dari pemahaman konseptual dan teknis (mulai dari tahap persiapan, metode pengambilan data, analisis, dan penyajian data) menjadi bagian yang esensial bagi para pihak (Pemerintah, non-pemerintah, perusahaan, akademisi, dll). Pelatihan ini selain sebagai sarana transfer knowledge diharapkan pula melahirkan diskursus dan pemikiran baru untuk penyempurnaan dan pengembangan metode kuantifikasi karbon ke depan.
Asia Institute of Knowledge (AiKnow) by Remark Asia merupakan penyedia jasa pelatihan di bawah lembaga konsultan Remark Asia. AiKnow telah menyelenggarakan berbagai pelatihan dalam konteks sustainability untuk perusahaan perkebunan sejak 2014 serta mengadakan kelas-kelas online bersertifikat untuk para sustainability enthusiast. Klik tombol di bawah ini untuk mendaftar, tersedia kuota Early Bird untuk pembayaran maksimal tanggal 18 November 2020.
Salam,
Aswin
Pelatihan ini diharapkan mampu memberikan pemahaman dan informasi dasar untuk memahami metode kuantifikasi karbon baik dari sudut pandang multidisiplin maupun metode standard yang harus diadopsi dalam kegiatan proyek karbon. Mengingat kapasitas sumber daya manusia merupakan salah satu kunci untuk mereduksi ketidakpastian (error) dalam mengkuantifikasi karbon baik dari komponen emission factor maupun data activity. Maka sumber daya manusia yang handal, baik dari pemahaman konseptual dan teknis (mulai dari tahap persiapan, metode pengambilan data, analisis, dan penyajian data) menjadi bagian yang esensial bagi para pihak (Pemerintah, non-pemerintah, perusahaan, akademisi, dll). Pelatihan ini selain sebagai sarana transfer knowledge diharapkan pula melahirkan diskursus dan pemikiran baru untuk penyempurnaan dan pengembangan metode kuantifikasi karbon ke depan.
Asia Institute of Knowledge (AiKnow) by Remark Asia merupakan penyedia jasa pelatihan di bawah lembaga konsultan Remark Asia. AiKnow telah menyelenggarakan berbagai pelatihan dalam konteks sustainability untuk perusahaan perkebunan sejak 2014 serta mengadakan kelas-kelas online bersertifikat untuk para sustainability enthusiast. Klik tombol di bawah ini untuk mendaftar, tersedia kuota Early Bird untuk pembayaran maksimal tanggal 18 November 2020.
Salam,
Aswin